Memiliki Keahlian Digital Marketing merupakan keahlian primadona yang menjadi kebutuhan yang sangat mendesak pada setiap perusahaan, mengapa? karena pemasaran telah berubah era ke dunia digital, bagi anda yang telah mengikuti kursus digital marketing ini akan sangat mudah bagi anda mendapatkan pekerjaan maupun menjadi freelancer
Berikut silabus rencana pembelajaran Materi Digital Marketing
RENCANA
PELATIHAN |
||
Pertemuan |
Topik |
Aktivitas |
Pertemuan Ke 1 |
Orientasi Kelas
Online, pengantar untuk memastikan kesiapan dari keseluruhan peserta. –
Pembukaan –
Penjelasan rencana pembelajaran –
Pemaparan terkait prospek kerja –
Overview industri yang berkaitan
dengan digital marketing |
Pemaparan materi dan diskusi. |
Pertemuan Ke 2 |
Topik 1: Dasar - Dasar
Digital Marketing –
Konsep digital marketing –
Klasifikasi channel marketing
yang tepat |
Pemaparan materi (webinar/live
session), diskusi, praktik, dan self-paced
learning |
Pertemuan Ke 3 |
Topik 2: Strategi Marketing Digital –
Analisis perilaku konsumen –
Analisis produk yang trend di pasar –
Riset produk kompetitor –
Unit selling proposition –
Menciptakan produk baru unggulan –
Online promotion map –
Membuat website dan hypnotic web
design |
Pemaparan materi (webinar/live
session), diskusi, praktik, dan self-paced
learning |
Pertemuan Ke 4 |
Topik 3: Copywriting Iklan |
Pemaparan materi (webinar/live session), diskusi, praktik, dan self-paced
learning |
Pertemuan Ke 5 s/d Pertemuan Ke 8 |
Topik 4: Search Engine Optimization (SEO) & Search
Engine Marketing (SEM) –
Pengenalan strategi dan Teknik SEO dan SEM, Indexing website pada
Google, crawl budget, cek page speed, Black Hat SEO, White Hat SEO, SEO
Holistik, Monetisasi SEO, Audit SEO –
Keyword: LSI Keyword, Rumus Keyword Analitic, Analisis Keyword –
SEO on Page: Membuat landing page, Meta Tag Title deskripsi dan
penggunaannya, Analisis SEO on page, Mengelola Konten, Revamp website, Remove
website conflict –
SEO off Page: Pengertian SEO Offpage dan backlink, Rumus web analytic
dan web promotion, Link Building, Google business, Listing bisnis, Brand
mention, Share ke media social, Social Bookmarking |
Pemaparan materi (webinar/live session), diskusi, praktik, dan self-paced
learning |
Pertemuan Ke 9 & 10 |
Topik 5: Social Media Marketing –
Pengenalan jenis media sosial dan memilih platform media sosial yang
sesuai –
Membuat content calendar dan planning content di media social –
Menggunakan FB Ads, Instagram Ads, dan Google Ads |
Pemaparan materi (webinar/live session), diskusi, praktik, dan self-paced
learning |
Jadwal Pilihan Kursus Digital Marketing
Sesi |
Mulai |
Selesai |
Kuota Tersedia |
I |
10:00 |
12:00 |
4 Peserta |
II |
13:00 |
15:00 |
4 Peserta |
III |
15:00 |
17:00 |
4 Peserta |
IV |
19:00 |
21:00 |
4 Peserta |
Posting Komentar
Terimakasih sudah berkomentar